Tutorial Cara ganti Icon Folder pakai foto sendiri (Lengkap dengan gambar)
Halo sobat, mungkin kalian Bosan dengan gambar folder bawaan windows yang itu-itu saja. Berikut ini kami berikan tutorial cara ganti ikon atau gambar folder dengan ikon pilihan anda sendiri. Tutorial cara ganti ikon folder pakai gambar ini lengkap dengan gambar screenshot.
Langsung simak di bawah ini.
CARA PERTAMA: Pakai Ikon Bawaan Windows
1. Langkah Pertama cara ganti ikon folder pakai gambar sendiri:
Klik Kanan pada folder yang hendak diganti ikonnya. Lalu Pilih Properties
Baca Juga:
- Cara Mengatasi HTML blog yang tidak bisa diedit
- Cara mempercepat Koneksi Modem Yang lelet
- Cara Ganti Icon Folder Pakai Foto Sendiri (Lengkap Dengan Gambar)
- Cara Minimize Semua Aplikasi Dengan Cepat di Laptop (show desktop dengan cepat)
2. Langkah Kedua cara ganti gambar folder pakai gambar sendiri
Pilih Customize, lalu klik Change Icon3. Langkah Ketiga cara ganti icon folder di Laptop
Silahkan pilih Ikon Folder yang anda inginkan. Lalu Klik OK.
Baca Juga:
CARA KEDUA: PAKAI FOTO SENDIRI
Cara ganti pakai foto sendiri kalian harus Siapkan foto berdimensi persegi dengan ukuran kurang dari 1 MB lalu kunjungi situs ini "www.rw-designer.com/image-to-icon".
"Upload" foto anda untuk dikonversi foto secara online menjadi icon yang sesuai dengan format ikon folder windows.
Tampilannya akan seperti ini.
Cara ini memang agak ribet karena sobat harus pilih foto yang berdimensi persegi dengan ukuran kurang dari 1 MB . karena kalau tidak sesuai maka akan error terus menerus.
Agar lebih jelas bisa kunjungi tautan ini: https://petunjuk.id/cara-ganti-icon-folder-dengan-foto/
Terima kasih terlah berkunjung. Semoga bermanfaat. Salam bloger!